Apakah Cinta dapat Mempersatukan Perbedaan Di Antara Kita


Sumber Gambar

 Perbedaan...........
Manusia diciptakan berbeda, ada lelaki dan perempuan
Begitupun dengan sipat dan sikap yang berbeda pula
Wajah berbeda tidak ada yang sama
Ada yang ganteng dan tidak ganteng
Ada yang cantik dan tidak cantik

Sebenarnya dari segi pandang sungguh relatip
Ketika cinta itu datang penampilan tidaklah menjadi persoalan
Namun ada perbedaan lain yang masih kuat mengental
Yang masih aku takutkan adalah Perbedaan..........
Derajat dan Keyakinan

Suka lihat filem India.......?
Dalam setiap filemnya bernuansakan tentang Perbedaan yang kental
Dari segi kasta yang tidak mempersatukan cinta
Keyakinan manusia...
Ketika kita berbeda keyakinan apakan cinta kita akan bersatu ?

Misalkan keyakinan aku dan dia berbeda....
Cinta,,,,,,,,, apakah kita bisa bersama dalam setiap perbedaan yang kita miliki ?

Get free daily email updates!

Follow us!




16 Responses to "Apakah Cinta dapat Mempersatukan Perbedaan Di Antara Kita"

  1. galau ya fan, urusin tugasnya dulu ;p cinta bakal lebih indah pada saatnya *tsaah*

    ReplyDelete
  2. Apa yang berbeda Irfan?

    Bukankah Allah menciptakan kita dengan perbedaan, bila ingin berpasangan? Harus berbeda malah.

    Satu hal yang perlu disamakan, yaitu keyakinan (agama).

    ReplyDelete
    Replies
    1. Mungkin satu yang sulit disatukan ya Bunda, yakni keyakinan meski kedua insal saling mencintai tapi berbeda keyakinan ada sesuatu yang melanggar ketentuan Agama.....

      Delete
    2. jika berbeda maka akan menjadi sempurna, kali si fulan punya A dan fulanah punya B, ketika berpasanagn maka mereka berdua memiliki AB, badningkan jika keduanya hanya memiliki A saja, pasti ada yang kurang

      Delete
  3. cinta gak akan mempersatukan perbedaan, menurutku. yang berbeda tetaplah akan saling berbeda sampai kapanpun. cinta tidak menyatukannya, tapi cinta menciptakan kemampuan untuk saling menerima, saling mengerti dan toleransi antara pemilik perbedaan itu, yang kemudian membuat pemilik perbedaan itu memandang apa yang indah dari mereka dan mengabaikan apa yang buruk... mungkin begitu, menurutku...

    ReplyDelete
    Replies
    1. Ini sebagai masukan buatku, Mas Ridwan makasih yah :)

      Delete
  4. Perbedaan itu indah kalo kita mudah memahaminya kak.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Memahami perbedaan yah,,,,,, mungkin aku belum memahami semua perbedaan jadi terkadang suka ada keegoan -__-

      Delete
  5. jangan galau begini, kang :D
    tunggu saja...

    ReplyDelete
  6. Replies
    1. Wah ternyata ada yang sama kaya aku yah hehehehee :)

      Delete
  7. bagus sekali susunan kata-katanya
    suka bacanya
    oya minta izin td udah lisa follow blognya

    ReplyDelete

Followers

Popular Posts